Upaya Meningkatkan Berhitung Permulaan melalui Permainan Tradisional Congklak untuk Anak Usia Dini

Authors

  • Yohana Meinar Tarigan STKIP Kusuma Negara
  • Tina Maharani STKIP Kusuma Negara
  • Nor Khakhim STKIP Kusuma Negara

Keywords:

berhitung permulaan, permainan tradisional congklak.

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh membangun kemampuan berhitung anak PAUD dalam memahami konsep bilangan dengan menggunakan media permainan congklak. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berhitung permulaan anak didik kelompok BĀ  PAUD Sabrina Tanah Abang Jakarta Pusat. Agar adanya peningkatan berhitung permulaan dapat berkembang dengan baik maka diperlukan suatu media yang menyenangkan yaitu dengan permainan tradisional congklak. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan melalui 2 siklus yang setiap masing-masing siklus mempunyai tahapan perencanaan, observasi, evaluasi dan refleksi. Hasil siklus 1 dan 2 disimpulkan bahwa melaluiĀ  permainan congklak dapat meningkatkan berhitung permulaan anak.

Downloads

Published

2020-04-10

Issue

Section

Articles